Discovery Fantastic
Softskill  : Bahasa Indonesia 1


BY              : Ledi Dianto

Dimana-mana ada polusi, sebut saja polusi udara yang semakin hari semakin meraja rela, coba bayangkan bagaimana lingkungan kita tercemar polusi udara? pastinya kita merasa kesal, marah atau sebagainya. Dan itu juga tidak baik untuk kesehatan kita. Pemerintah sudah mengeluarkan sanksi bagi yang merokok ditempat umum, pendidikan dan lain sebgainya dilarang. Namun, pada  kenyataannya masih tetap saja tidak ditaati. Yang saya bikin kesal bila ada orang yang merokok disamping kita, asap rokoknya bikin dada sesak bagi yang tidak merokok. siperokok itu sendiri tidak memikirkan bagaimana dampak bagi orang disekitarnya, atau sering kita sebut sebagai perokok pasif. perokok pasif lebih bahaya dibandingkan dengan perokok aktif. Sebut saja ditempat pendidikan, banyak sekali para pelajar maupun mahasiswa ataupun mahasiswi yang bebas merokok dimana-mana. 

Seharusnya para pihak yang bersangkutan memberlakukan sanksi yang tegas dan melakukan rahazia setiap hari, supaya bisa mengurangi dampak negatif bagi sekitar tempat bersangkutan itu berada. Lebih baik sehat dari pada sakit. Manfaatkan uang dalam hal positif, jangan bisa  beli roko saja. Rokok tidak ada manfaat tinggal hisap jadi abu, dan bikin boros. Lebih baik   ditabung atau membeli barang yang bermanfaat dan positif.
0 Responses

Posting Komentar