Softskill : Bahasa Indonesia 2
BY : Ledi Dianto
Perpustakaan, tidak asing lagi kita mendengar kata-kata tersebut. Selain itu perpustakaan digunakan untuk baca, menambah wawasan pengetahuan dan lain sebagainya. Nah, diperpustakaan Kampus Gunadarma Xmalang J1, terletak pada lantai 3. Bagi yang sering nongkrong baca, diperpus pasti sudah tahu posisinya dan prosedure perpustakaan itu sendiri. Akan tetapi bagi teman-teman yang kuliah diGunadarma Xmalang kampus J1, yang belum pernah masuk dan ingin mencoba tapi bingung, semuanya jangan khawatir berikut ini akan diperlihatkan gambar dan pejelasannya :
1. Gambar ini menunjukkan posisi paling depan perpustakaan
Perhatikan gambar diatas, pertama kali kita sebelum masuk kita melihat loker dan pintu masuk perpustakaan.
2. Gambar 2:
Nah setelah itu. ini bagian tempat pertama kali kita memasuki ke dalam perpustakaan, adapun tatacara sebelum membaca didalam perpustakaan. Pertama kita harus mengeluarkan KRS ( Kartu Rencana Studi ) ini bertujuan bahwa kita benar-benar terdaftar sebagai Mahasiswa/ Mahasiswi Gunadarma. Selain itu untuk memasukkan tas ke dalam loker yang tersedia diluar pintu masuk perpustakaan tadi, seperti pada gambar pertama, menggunakan KRS dan diberi kunci loker masing-masing. Setelah itu untuk baca harus mengisi buk yang tersedia pada gambar 2 diatas. Selain itu pada gambar ini untuk peminjaman dan pengembalian buku pada posisi gambar dua ini juga dengan mengeluarkan KTM Mahasiswa/Mahasiswi yang bersangkutan.
3. Gambar 3 dan gambar 4
Gambar 3 dan 4 menunjukkan tempat posisi pertama ruang duduk untuk membaca, dimana bersebelahan pada saat pendaftaran seperti terlihat pada gambar 2 diatas. Bisa kita lihat para Mahasiswi tersebut sedang asik membaca dan berdiskusi.
4. Gambar 5
Gambar ini menunjukkan tempat rak-rak buku, posisinya ditengah-tengah setelah tempat duduk baca pertama terlihat pada gambar 3 dan 4 diatas. Disini banyak berbagai pilihan buku, seperti pemograman, hardware komputer dan lain sebagainya.
5. Gambar 6 dan gambar 7
Terlihat pada gambar 6 dan 7 posisi tempat duduk untuk membaca paling pojok diujung setelah posisi rak buku-buku.
6. Gambar 8
Ini gambar terkahir yaitu ruang Refrensi ( Penulisan Ilmiah) terletak disamping tempat duduk untuk baca posisi terkahir. Didalam ruangan ini dikasih waktu 1 jam untuk mencari refrensi, dan tidak boleh berisik. Didalam ruangan ini ada berbagai refrensi sesuai jurusan masing-masing. Sperti Sistem Komputer dan lain sebagainya.
Semoga dengan adanya gambar dan penjelasan ini bisa memacu kita untuk rajin berkunjung ke perpustakaan Kampus Gunadarma kita. ~_~ Perpustakaan lain diluar juga mesti kita ketahui juga. Biasakan membaca sejak dini...
Semoga bermanfaat.